Video Water Treatment: Sharing Informasi Filter Air

Video Water Treatment dari Mapurna, adalah rekaman aktivitas sebagai perusahaan di bidang pengolahan air.  Kumpulan video tersebut nantinya bisa untuk referensi pemasangan ataupun pengetahuan bagi siapa saja yang ingin mengetahuinya.

Publikasi water treatment video tentunya hanya referensi kecil mengenai aktivitas tim Mapurna, saat pemasangan di site.  Namun seiring dengan perkembangan, maka akan dilengkapi dengan video perakitan dan training.

Segmen video water treatment bisa berupa proses filter air seperti sand filter, carbon filter, water softener.  Serta segmen high purification seperti reverse osmosis, elektrodeionisasi, ultra filtrasi, diionisasi, dan lainnya.  Segmen lainnya seperti STP sewage dan WWTP wastewater akan melengkapinya.

CARA MEMBERSIHKAN MEMBRANE REVERSE OSMOSIS UKURAN 8 INCH

PEMASANGAN FRESH WATER MAKER RO AIR LAUT DI KAPAL KAYU

PEMASANGAN REVERSE OSMOSISI PLUS ELEKTRODEIONISASI 300 LITER/JAM

PEMASANGAN REVERSE OSMOSIS AIR LAUT DI LABUAN BAJO FLORES NTT

UJI FUNGSI MOBILE WATER TREATMENT (SEA WATER)

PERAKITAN REVERSE OSMOSIS DAN NANO FILTRATION NF MEMBRANE

Video Water Treatment Sebagai Media Digital

Pengalaman tim kami yang sudah mempunyai referensi di banyak tempat di Indonesia, pastinya tidak semua bise mengabadikannya.  Beberapa rekaman video water treatment di antaranya pengolaha air laut dengan reverse osmosis di beberapa kepulauan.

Serta ada water treatment video bagaiman cara membersihkan membrane RO.  Pada video ini nantinya tim teknik bisa mempunyai bayangan, apa saja yang harus di siapkan saat akan melakukan cleaning membran RO.

Video water treament lainnya juda ada tentang running test mobil water treatment yang menggunakan sistem pengolahan air laut.  Dengan adanya test di lapangan dengan materi sebenarnya, maka beberapa prospek client menjadi tertarik untuk mengenal lebih lanjut.

Hal yang belum ada dalam koleksi video water treatment adalah informasi training langsung tentang materi khusus perawatan system, seperti RO, UF, NF.  Serta penjelasan komponen – komponen utama water system.

Video Water Treatment Sebagai Media Digital

Dunia digital semakin berkembang, untuk itu dalam bidang pengolahan air semakin banyak video water treatment di upload ke youtube.  Selain Youtube ada juga media lainnya, seperti Instagram, Facebook, Tiktok dan lainnya.

Penampilan konten video water treatment di dunia digital, lebih disukai dari pada membaca text.  Untuk hal yang praktis mungkin lebih mudah di mengerti, cukup dengan melihatnya.

Referensi Water Treatment Video Lainnya

Selain koleksi video water treatment dari tim Mapurna, pastinya ada beberapa koleksi lainnya yang bisa untuk referensi.  Video tersebut kami anggap menarik juga untuk dijadikan referensi tentan perkembangan filter air.

Di bawah ini beberapa link video terbaik tentang video water treatment dan video pengolahan limbah.  Video – video ini menjelaskan tentang manajemen waste water, cara pengolahan, utilitas dan cara kerjanya.  Beberapa diantaranya adalah pengetahuan dasar, jadi cukup baik untuk yang mau belajar.

  1. Link Video Water Treatment Process dari Seven Trent Inc, Video ini tentang proses pengolahan air dari sumber air kotor, sampai bisa di konsumsi masyarakat.
  2. Video water treatment mengenai desalinasi air laut dari perusahaan Seven Seas Corp. Video yang menjelaskan proses pengolahan air laut menjadi air bersih.